Tips Mengubah Tampilan Google Chrome

Anda pengguna browser Google Chrome? jika ya..maka tips berikut ini mungkin bisa membuat browser Google Chrome anda makin menarik dan tidak membosankan. Google chrome saat ini memiliki tampilan yang bisa diubah dengan menggunakan banyak pilihan themes baik itu themes hasil desain oleh google maupun oleh themes desainer lainnya. Sehingga dengan adanya banyak pilihan themes tersebut, anda bisa memiliki beragam tampilan browser yang bisa anda ganti – ganti kapanpun anda mau. Berikut ini tips mengubah tampilan browser Google Chrome :


1. Gunakan browser google chrome anda.
2. Kunjungi link berikut ini
3. Akan terbuka halaman yang penuh berisi banyak theme google chrome. Anda bisa memilih tema yang didesain oleh artist maupun hasil desain oleh google
Google Chrome Themes Gallery

Google Chrome Themes Gallery

4. Setelah anda memilih themes mana yang anda sukai, maka klik apply theme
Pilih Theme dan Klik Apply

Pilih Theme dan Klik Apply

5. Google Chrome anda akan berubah tampilan dalam sekejap, jika anda tidak menyukai tampilan yang baru saja anda pilih, cukup klik Undo di popup yang muncul.
Klik Undo Untuk Membatalkan

Klik Undo Untuk Membatalkan

Mudah bukan ?? selamat mencoba :)




Comments